Jumat, 10 Januari 2014

Pemeriksaan Laboratorium

1

Kimia Klinik

Pemeriksaan darah yang bertujuan untuk mendeteksi awal adanya infeksi virus, mempekirakan status imun dan pemantauan respon pasca vaksinasi.
2

Imunologi

Pemeriksaan darah yang bertujuan untuk mendeteksi awal adanya infeksi virus, mempekirakan status imun dan pemantauan respon pasca vaksinasi.
3

Hematologi

Penilaian komponen sel darah secara lebih lengkap, untuk mengetahui adanya kelainan darah seperti anemia ( kurang darah ), adanya infeksi atau kelainan sel darah putih yang lain, alergi dan gangguan pembekuan darah akibat kelainan jumlah trombosit.
4

Mikrobiologi

Pemeriksaan terhadap sampel darah, urin , feses , serta sekret dan kerokan kulit yang dapat dilakukan melalui pemeriksaan mikroskopis, pengecatan maupun pembiakan.
5

Patalogi

Lorem ipsum dolor sit amet, sadipscing fac iuvenes scribatur tolerare ad per te princeps coniungitur
6

PCR (Polimerase Chain Reaction

Merupakan pemeriksaan dengan menggunakan teknologi amplifikasi asam nukleat virus, untuk mengetahui ada tidaknya virus / DNA virus, untuk memperkirakan jumlah virus dalam tubuh, untuk mengetahui jenis virus ( genotipe atau subgenotipe ) yang menginfeksi.
7

Petanda Tumor

Pemeriksaan darah yang dilakukan untuk membantu skrining awal penanda berbagai jenis kanker.

jika ingin melihat naskah asli, download disini 

0 komentar:

Posting Komentar